40 Persen Usung Milenial, Ini Deretan Bacaleg Demokrat Kotim

Ketua DPC Partai Demokrat Kotim Jhon Krisli menyerahkan dokumen berkas Bacaleg ke KPU Kotim, Jumat, 12 Mei 2023.
Ketua DPC Partai Demokrat Kotim Jhon Krisli menyerahkan dokumen berkas Bacaleg ke KPU Kotim, Jumat, 12 Mei 2023.

CATATAN.CO.ID, Sampit – Sebanyak 40 persen mengusung milenial, berikut ini deretan Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) Demokrat Kotim pada Pemilihan Umum 2024.

Daerah Pemilihan (Dapil) I, meliputi Kecamatan Mentawa Baru Ketapang:
1. Sihol Parningotan Lumban Gaol
2. Marni
3. Heriyantoni
4. Deden Saputro
5. Selvia Sarah
6. Kusdinata
7. Angky Wardana
8. Markus Tulus
9. Murniah
10. Indra Kurniawan

Dapil II, meliputi Kecamatan Baamang dan Seranau:
1. Febri Anggeani J.K
2. Handoyo J. Wibowo
3. Muhammad Amrullah Badali
4. Ertika
5. Dodiyanto
6. Desmon
7. Puput Lestari
8. Subuhansyah

Dapil III, meliputi Kecamatan Mentaya Hilir Utara, Mentaya Hilir Selatan, Pulau Hanaut, dan Teluk Sampit
1. Indra Wijaya
2. Widy Mirhan
3. Nanik Darusasi
4. Asra
5. Maryani Rizda Pristiani
6. Mohammad Agung Pratama

Dapil IV, meliputi Kecamatan Telawang, Kota Besi, Cempaga, dan Cempaga Hulu
1. Agau Susanto
2. Widia Sujiatmi
3. Riakjon
4. Sandum
5. Wiwik
6. Ricko Kristolelu
7. Siti Sri Dewi

Dapil V, meliputi Kecamatan Parenggean, Telaga Antang, Antang Kalang, Bukit Santuai, Tualan Hulu, dan Mentaya Hulu
1. Dadang Prianto
2. Yulita Ulfa
3. M Jais
4. Sudarsono
5. Muhammad Ridho Ansari
6. Deshinta Dwi Purwani
7. Bambang
8. Indana
9. Kusnadi

“Dari jumah Bacaleg yang ada. 40 persen itu anak muda berusia di bawah 30 atau 35 tahun. Kemudian, diisi juga dengan beberapa tokoh dan beberapa Dapil,” kata Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat Kotim, Jumat, 12 Mei 2023. (C10)

Ucapan Selamat Lebaran Catatan 2024

BERITA TERKAIT

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *